Mata Kuliah ini membahas tentang teori dan konsep manusia dan sosial budaya masyarakat, manusia dan keluarga
sebagai sub sistem dalam sosial budaya masyarakat, aturan – aturan/norma – norma dalam kehidupan masyarakat, nilai
budaya dalam masyarakat Indonesia, kepercayaan/agama sebagai kekuatan dalam kehidupan bermasyarakat serta
penerapannya di masyarakat.