Mata kuliah ini menguraikan tentang penanganan awal dan penatalaksanaan kegawatdaruratan gigi dan mulut. Proses pembelajaran melalui kegiatan pembelajaran ceramah, diskusi, simulasi. Penguasaan kemampuan mahasiswa didilakukan evaluasi (Tugas 30%, ETS 35% dan EAS 35%)